Detail Laporan TA : AEP SAEFUL HIDAYAT

AEP SAEFUL HIDAYAT (2014) RANCANG BANGUN APLIKASI CHATBOT UNTUK INFORMASI JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA POLINDRA Tugas Akhir, Teknik Informatika
Politeknik Negeri Indramayu.

[img] Text
LAPORAN BAB 1

( Download )
Abstrak

Dalam memberikan suatu informasi tentang jurusan pada umumnya jurusan menggunakan website sebagai media penyampaian informasinya. Tetapi, dengan media tersebut penyampaian informasi masih mempunyai kekurangan dalam pemberian informasinya salah satunya ketika pengguna ingin menanyakan sesuatu tentang jurusan. Maka dari permasalahan tersebut memunculkan gagasan untuk membuat Aplikasi yang bisa memberikan informasi tentang jurusan Teknik Informatika POLINDRA yang bisa digunakan oleh pengguna untuk menanyakan hal seputar jurusan. Untuk itu penulis membuat aplikasi chatbot yang mampu melayani dalam menyampaikan informasi yang pengguna butuhkan. Dan aplikasi tersebut dikembangkan menggunakan Laravel, Node.js, Recast.AI, metode Brute Force dan Facebook Messenger sebagai media implementasinya. Dari hasil pengujian yang dilakukkan sistem berjalan dengan baik sesuai perencanaan. Dengan pemanfaatan chatbot yang telah dilengkapi kecerdasan buatan, membuat pengguna dapat lebih mudah mendapatkan informasi secara cepat dengan akurasi jawaban sekitar 80%. Kata Kunci : Laravel, Node.js, Chatbot, Recast.AI, Facebook Messenger, Metode Brute Force.

Tipe Dokumen :  Tugas Akhir
Prodi :  D3 Teknik Informatika
Mahasiswa :  AEP SAEFUL HIDAYAT
Instansi :  Politeknik Negeri Indramayu
Pembimbing : A. Sumarudin, S.Pd., M.T., M.Sc |  A. Lubis Ghozali, S.Kom., M.Kom 
Jurusan :  Teknik Informatika
Angkatan :  2014
Tanggal Penerbit :  16 November 2020 16:12
Url :  -
KEMBALI