Detail Laporan TA : RENA SYAHFITRI

RENA SYAHFITRI (2013) RANCANG BANGUN APLIKASI MANAJEMEN PUSKESMAS DESA LOHBENER KECAMATAN LOHBENER BERBASIS WEB Tugas Akhir, Teknik Informatika
Politeknik Negeri Indramayu.

[img] Text
LAPORAN BAB 1

( Download )
Abstrak

Puskesmas sebagai salah satu institusi pelayanan umum dibidang kesehatan membutuhkan keberadaan suatu aplikasi manajemen Puskesmas yang akurat, handal dan cukup memadai untuk meningkatkan pelayanannya kepada pasien serta lingkungan yang terkait dalam Puskesmas. Aplikasi manajemen Puskesmas Lohbener merupakan aplikasi yang berbasis website dengan menggunakan bahasa pemograman PHP dan database MySQL, dipilihnya aplikasi yang berbasis website agar dapat mempermudah petugas Puskesmas dalam melaksanakan tugas pengolahan data dan memproses data tersebut menjadi lebih efesien. Aplikasi manajemen Puskesmas ini memberikan fasilitas pendaftaran pasien baru, pendaftaran pasien lama, antrian pasien, data jabatan, data pegawai, data pasien, data receptionist, data obat dan ganti password. Dengan adanya aplikasi manajemen Puskesmas ini di Puskesmas Lohbener dapat membantu pegawai puskesmas supaya mempercepat proses pencarian data pasien, dan mempercepat pencarian data obat. Kata Kunci: Aplikasi,Manajemen, MySQL, PHP, Puskesmas.

Tipe Dokumen :  Tugas Akhir
Prodi :  D3 Teknik Informatika
Mahasiswa :  RENA SYAHFITRI
Instansi :  Politeknik Negeri Indramayu
Pembimbing : A. Lubis Ghozali, S.Kom., M.Kom |  A. Sumarudin, S.Pd., M.T., M.Sc 
Jurusan :  Teknik Informatika
Angkatan :  2013
Tanggal Penerbit :  16 November 2020 16:00
Url :  -
KEMBALI