Detail Laporan TA : NAZZEM HAMED SULAEMAN
NAZZEM HAMED SULAEMAN
(2018)
PEMBUATAN BUCKET ELEVATOR TM.POLINDRA GENERASI 01
Tugas Akhir, Teknik Mesin
Politeknik Negeri Indramayu.
Abstrak
Panen merupakan pekerjaan akhir dari budidaya tanaman (bercocok tanam),
tapi merupakan awal dari pekerjaan pasca panen, yaitu melakukan persiapan untuk
penyimpanan dan pemasaran. Kesiapan teknologi panen dan pascapanen, akan
meningkatkan mutu beras serta pemahaman petani dan pengguna teknologi
terhadap upaya menekan kehilangan hasil panen . Suatu pilihan untuk
meningkatkan efisiensi di atas adalah dengan menggunakan sistem otomatisasi dan
alat mekanis .Bucket Elevator adalah suatu alat untuk memindahkan bahan yang
arahnya vertical,atau tinggi..Bucket Elevator digunakan untuk mentransfer material
dari permukaan tanah ke ketinggian tertentu. Bucket Elevator pada umumnya
khusus untuk mengangkut berbagai macam material berbentuk serbuk, butiranbutiran kecil dan bongkahan. Pada bagian ini rangka yang sudah di lakukan
pengelasan, driling dan grinding di gabungkan menjadi satu bagian.
Kata kunci: Teknologi pasca panen, bucket elevator, pembuatan bucket elevator
Tipe Dokumen : |
Tugas Akhir |
Prodi : |
D3 Teknik Mesin |
Mahasiswa : |
NAZZEM HAMED SULAEMAN |
Instansi : |
Politeknik Negeri Indramayu |
Pembimbing : |
Dedi Suwandi, S.ST.,MT. | Emin Haris, S.T., M.Eng. |
Jurusan : |
Teknik Mesin |
Angkatan : |
2018 |
Tanggal Penerbit : |
12 November 2021 10:52 |
Url : |
- |
KEMBALI