Detail Laporan TA : Hani Nuryuliani
Hani Nuryuliani
(2017)
PEMBUATAN DAN SISTEM PENGUJIAN ALAT PENYORTIR GABAH DAN MENIR KAPASITAS 10 KG
Skripsi, Teknik Mesin
Politeknik Negeri Indramayu.
Abstrak
Pada saat ini proses pemisahan gabah dengan menir, umumnya masih
menggunakan proses tradisional yaitu menggunakan tampah dan memanfaatkan
hembusan angin. Untuk mempercepat proses penyortiran dibutuhkan alat untuk
dapat menyortir dengan cepat. Penelitian ini membuat suatu alat penyotir gabah
dan menir kapasitas 10 kg. Alat ini mempunyai beberapa komponen yang terdiri
dari ayakan sebagai pengaturan kemiringan pembuatan rangka, hopper, ayakan,
saluran keluaran, dan komponen lainya. Sistem transmisi menggunakan pulley
dan v-belt dari motor listrik yang diteruskan ke pulley. Dalam eksperimen
kemiringan hasil data yang diperoleh untuk menentukan variasi sudut yaitu
menggunakan sudut 1?,2?,3?,4?,5?. Dari hasil pengujian yang telah dilakukan
kecepatan putaran yang dipakai menggunakan motor 1 hp sedangkan variasi 5
sudut yang berbeda dengan berat 4 kg pada 1 hp dan 5 kg pada yaitu sudut 2°
dengan motor listrik 1 hp didapatkan hasil gabah dan menir 85% tersortir dengan
baik dalam waktu 5,57 menit karena kemiringan sudut lebih minim dan seimbang.
Kata Kunci: Beras, menir, Penyortir, Variasi Sudut
Tipe Dokumen : |
Skripsi |
Prodi : |
D4 Perancangan Manufaktur |
Mahasiswa : |
Hani Nuryuliani |
Instansi : |
Politeknik Negeri Indramayu |
Pembimbing : |
Dedi Suwandi, S.ST.,MT. | Badruzzaman, S.ST.,M.T. |
Jurusan : |
Teknik Mesin |
Angkatan : |
2017 |
Tanggal Penerbit : |
08 November 2021 10:28 |
Url : |
- |
KEMBALI