Detail Laporan TA : GINA AMALIYAH

GINA AMALIYAH (2020) Analisis Pemanfaatan Air Kondensat Untuk Meningkatkan Unjuk Kerja Dan Efisiensi AC SPlit 1/2 PK Dengan Refrigerant R 410A Tugas Akhir, Teknik Pendingin & Tata Udara
Politeknik Negeri Indramayu.

[img] Text
LAPORAN BAB 1

( Download )
Abstrak

Dengan meningkatnya penggunaan air conditioner (AC) pada gedung komersial mengakibatkan meningkatnya jumlah konsumsi energi listrik suatu gedung. Berdasarkan hasil penelitian disebutkan lebih dari 50% penggunaan energi listrik pada gedung komersial berasal dari sistem AC. Penelitian lain mengatakan untuk mengurangi konsumsi energi listrik diperlukan penghematan energi dengan menurunkan daya input kompresor atau menaikkan kapasitas pendinginan yang dihasilkan evaporator. Tugas Akhir ini dilakukan dengan membandingkan AC Split tanpa memanfaatkan air kondensat dan AC Split dengan memanfaatkan air kondensat. Parameter-parameter yang dibutuhkan yaitu temperatur discharge, suction, lingkungan, masuk kondensor, keluar kondensor, masuk evapurator, arus.Hasil dari peneliti menunjukkan bahwa Kinerja sistem menggunakan air kondensat lebih baik daripada tanpa menggunakan air kondensat. Dapat dilihat nilai COP aktual yaitu 7,6 dan COP Carnot yaitu 15,2 sehingga memiliki nilai efisiensi dengan nilai 50%. Sedangkan pada sistem tanpa menggunakan air kondensat memiliki nilai COP Carnot 13,1 yaitu dan COP aktual 9,1 sehingga didapatkan nilai efisiensi nya 69 %. Efiensi sistem tanpa menggunakan ari kondensat lebih besar daripada menggunakan air kondensat karena adanya pengaruh Superheat dikompressor. Kata Kunci : Air Kondensat, Discharge, Efisiensi, AC Split.

Tipe Dokumen :  Tugas Akhir
Prodi :  D3 Teknik Pendingin dan Tata Udara
Mahasiswa :  GINA AMALIYAH
Instansi :  Politeknik Negeri Indramayu
Pembimbing : Sunanto,ST.,M.Eng |  - 
Jurusan :  Teknik Pendingin & Tata Udara
Angkatan :  2020
Tanggal Penerbit :  13 September 2023 11:49
Url :  -
KEMBALI