Detail Laporan TA : INDRA PURWANTO

INDRA PURWANTO (2019) Analisis Sentimen Komentar Aplikasi Pada Google Play Store Menggunakan Metode Machine Learning Berbasis Website Skripsi, Teknik Informatika
Politeknik Negeri Indramayu.

[img] Text
LAPORAN BAB 1

( Download )
Abstrak

Dalam era digital yang terus berkembang semakin pesat, aplikasi perangkat lunak telah menjadi bagian dalam setiap aspek kehidupan modern. Perkembangan teknologi telah mendorong peningkatan aplikasi di berbagai platform, termasuk Google Play Store. Pada penelitian ini, membandingkan akurasi pada algoritma Random Forest Classifier, Naïve Bayes Classifier, dan Support Vector Machine (SVM), dan hasil akurasi Random Forest Classifier lebih tinggi dibandingkan algoritma Naïve Bayes Classifier dan Support Vector Machine (SVM). Kata Kunci: Analisis Sentimen, Google Play Store, Ulasan Pengguna, Metode Machine learning.

Tipe Dokumen :  Skripsi
Prodi :  D4 Rekayasa Perangkat Lunak
Mahasiswa :  INDRA PURWANTO
Instansi :  Politeknik Negeri Indramayu
Pembimbing : Alifia Puspaningrum, S.Pd., M.Kom. |  - 
Jurusan :  Teknik Informatika
Angkatan :  2019
Tanggal Penerbit :  12 September 2023 22:10
Url :  -
KEMBALI