Detail Laporan TA : MOHAMMAD TARDO

MOHAMMAD TARDO (2020) Perancangan Prototipe Mesin Bending Otomatis Tugas Akhir, Teknik Mesin
Politeknik Negeri Indramayu.

[img] Text
LAPORAN BAB 1

( Download )
Abstrak

Pada perkembangan teknologi saat ini semakin meningkat sehingga industri bergerak dibidang industrI manufaktur yang pertumbuhan industri terus meningkat dari tahun ke tahun. Hal ini masih terdapat proses manufaktur yang masih manual seperti pada proses pembendingan. Oleh karena itu rancangan prototipe mesin bending otomatis dengan mengatasi permasalahan tersebut. Prototipe mesin bending ini menggunakan mikrokontroler Arduino UNO agar mesin dapat bekerja secara otomatis. Metode yang digunakan dalam rancangan prototipe mesin bending ini pahl and bitze dari hasil perancangan ini untuk penggunaan sampel menggunakan kawat galvaniz diameter 5mm. Proses melalui 3 tahap pengumpan, pembending, dan pemotong. Radius bending 90 derajat dan 100 derajat Kata kunci: Bending, Otomatis, Kawat

Tipe Dokumen :  Tugas Akhir
Prodi :  D3 Teknik Mesin
Mahasiswa :  MOHAMMAD TARDO
Instansi :  Politeknik Negeri Indramayu
Pembimbing : Felix Dionisius, M.T. |  - 
Jurusan :  Teknik Mesin
Angkatan :  2020
Tanggal Penerbit :  06 September 2023 12:09
Url :  -
KEMBALI