Detail Laporan TA : MOHAMMAD JUNAEDI
MOHAMMAD JUNAEDI
(2019)
PEMBUATAN DAN PENGUJIAN SISTEM KONTROL OTOMATIS PENGATUR NUTRISI, PH, AIR DAN MONITORING SUHU HIDROPONIK NFT BERBASIS WAKTU D
Tugas Akhir, Teknik Mesin
Politeknik Negeri Indramayu.
Abstrak
Pada tanaman hidroponik milik dua petani muda di desa Tugu. Kec. Sliyeg, Kab. Indramayu yang mempunyai hobi berkebun. Selain berkebun mempunyai kesibukan lain seperti persiapan lahan dan tempat. Hal ini menyebabkan perawatan tanaman tidak dapat dilakukan secara rutin, Sehingga menyebabkan proses fotosintesis tanaman terhambat, seperti daun yang menguning, tanaman layu dan yang dikhawatirkan dapat menyebabkan gagal panen. Maka dirancanglah Smart Garden Hidroponik berbasis sistem control otomatis pengatur nutrisi, ph dan suhu dengan menggunakan beberapa sensor di antaranya sensor ultrasonic/jarak, sensor ph, sensor suhu, sensor tds yang kemudian ditampilkan ke layer LCD. Hidroponik merupakan cara bercocok tanam yang menggunakan air yang mengandung nutrisi sebagai media tanam. Pertumbuham tanaman selada akan optimal pada kisaran suhu udara mencapai 25oC samapai dengan 280C dan kelembapan berkisar antara 65% sampai 78%
Kata kunci : Smart garden, Hidroponik
Tipe Dokumen : |
Tugas Akhir |
Prodi : |
D3 Teknik Mesin |
Mahasiswa : |
MOHAMMAD JUNAEDI |
Instansi : |
Politeknik Negeri Indramayu |
Pembimbing : |
Delffika Canra, S.T., M.T. | Muhammad Luthfi, M.Sc. |
Jurusan : |
Teknik Mesin |
Angkatan : |
2019 |
Tanggal Penerbit : |
16 September 2022 10:50 |
Url : |
- |
KEMBALI